Kajian KIMOCHI ke-77 di Masjid As Salam Okachimachi, Tokyo
[19 April 2015] Kajian KIMOCHI ke-77 di Masjid As Salam Okachimachi, Tokyo
Sharing Pengalaman bersama Pengajar Bahasa Arab dari Sp-1 STKS Bandung
Bismillahirrohmaanirrohiim,, Ana mengenal sosok diri beliau adalah pada saat mengikuti pelajaran bahasa Arab di DKM Masjid Al Ihsan STKS Bandung pada waktu Ramadhan 1432 H kemarin. Akh Dick ana biasa memanggilnya. Ana senang dengan sosoknya yang murah senyum dan memang “enak” gaya-gaya mengajar bahasa Arabnya. Akh Dick saat ini tercatat sebagai Mahasiswa Magister (Sp-1) di … Continue reading